Tidak cukup sampai disitu, PSSI menyiapkan subsidi Rp 600 juta kepada tuan rumah fase grup.
Thank you for reading this post, don't forget to subscribe!Sedangkan untuk grup yang berisikan 5 klub, pihak tuan rumah akan menerima subsidi sebanyak Rp 800 juta.
Berikut ini pembagian grup Piala Presiden 2022:
Grup A (Solo): Persis, PSIS Semarang, Dewa United, PSS Sleman, Persita
Grup B (Samarinda): Borneo FC, Barito Putera, Persija, RANS Nusantara FC, Madura United
Grup C (Bandung): Persib, Bhayangkara FC, Bali United, Persebaya
Grup D (Malang): Arema FC, Persikabo 1973, PSM, Persik
Jadwal Piala Presiden 2022 dimulai dengan partai pembuka antara Persis vs PSIS Semarang di Stadion Manahan, Solo, pada 11 Juni.
Artikel menarik lainnya:
Hadiah Piala AFF 2020 yang Diterima Indonesia, Jadi Runner-Up
Berapa Kode Bank BNI Saat Transfer dari Bank Lain?
Pengumuman Kartu Prakerja Gelombang 12 Pada 2 atau 3 Maret 2021