Mengingat banyaknya nasabah BRI yang menjadi pengguna aplikasi LinkAja, banyak yang butuh informasi berapa biaya transfer LinkAja ke BRI?
Thank you for reading this post, don't forget to subscribe!Sebelumnya, proses pengiriman dana dari LinkAja ke Bank Himbara (BRI, BNI, BTN, Mandiri) tidak dikenai biaya admin.
Namun, per tanggal 1 November 2021 transfer dari LinkAja ke Bank Himbara dikenai biaya Rp 1.000 yang dipotong dari saldo LinkAja.
Biaya tersebut masih lebih murah ketimbang transfer dari LinkAja ke Bank BCA (Rp2.500) dan melalui ATM Bersama (Rp6.500).
Selain mengetahui berapa biaya admin transfer LinkAja ke BRI, nasabah juga butuh informasi mengenai metode pengiriman saldo.
Berikut ini tata cara transfer saldo dari LinkAja ke rekening bank:
– Unduh aplikasi LinkAja di Google Play Store atau App Store, lakukan pendaftaran akun
– Buka aplikasi LinkAja, pilih menu Kirim Uang