HomeBRILupa Password Internet Banking BRI? Simak 2 Cara Mengatasinya!

Lupa Password Internet Banking BRI? Simak 2 Cara Mengatasinya!

Lupa password internet banking merupakan salah satu hal yang sering terjadi saat nasabah ingin melakukan transaksi melalui layanan internet banking BRI.

Thank you for reading this post, don't forget to subscribe!

Hal ini tentunya membuat aktivitas nasabah yang ingin menggunakan layanan internet banking untuk beragam transaksi terganggu.

Internet banking BRI merupakan layanan dari BRI yang memberikan kemudahan bagi nasabah BRI untuk melakukan berbagai macam transaksi secara online, seperti mengecek saldo tabungan, transfer antar rekening BRI, transfer ke bank lain, pembayaran pulsa, pembayaran voucher listrik, dan masih banyak lagi.

Dikutip dari laman resmi bri.co.id terdapat 2 cara yang dapat dilakukan oleh nasabah yang lupa password internet banking.

2 Cara Mengatasi Lupa Password Internet Banking BRI

1. Cara pertama yang dapat dilakukan adalah jika nasabah masih atau sudah terdaftar di layanan Financial dan masih ingat User ID dan email Internet Banking namun lupa password internet banking adalah

– Nasabah masuk ke halaman internet banking BRI di ib.bri.co.id

– Setelah itu klik pilihan lupa password di bawah tulisan “Norton”

– Lalu ikuti langkah selanjutnya.

2. Cara kedua yang dapat dilakukan nasabah yang lupa password internet banking BRI namun belum terdaftar layanan Financial atau tidak ingat User ID dan email Internet Banking adalah mengunjungi kantor cabang BRI terdekat dengan membawa beberapa dokumen, antara lain:

– Buku tabungan BRI

– Kartu ATM dan KTP yang berbasis dengan NIK

Konten menarik lainnya:

Cek Penerima BPUM di Laman e-form BRI UMKM 2021

Cara Mengatasi Lupa PIN Kartu ATM BRI dengan Mudah

Lupa PIN ATM BRI? Jangan Pusing!

Alexander
Alexander
Hobi menonton pertandingan olahraga, seperti sepak bola, dan badminton, yang kemudian dituangkan dalam tulisan di Exploraphones.com.

Beriklan di Consensusg.com, menjangkau 445.754 pengunjung bulanan, dengan tampilan halaman 742.750, chat WhatsApp di +6287838034348. Email: editorial@consensusg.com Advertise I About I Privacy I Facebook I WhatsApp Channel ITwitter I Instagram I YouTube I Pinterest I Toko Kami: TikTok I Shopee I Lazada I Tokopedia I Bukalapak I BliBli