HomeGoPayGoPay Coin Untuk Apa?

GoPay Coin Untuk Apa?

Pengguna aplikasi Gojek dan Tokopedia akan mendapatkan GoPay Coins setelah menuntaskan transaksi, tapi tahukah Anda GoPay Coin untuk apa?

Thank you for reading this post, don't forget to subscribe!

Sebelum menggunakan GoPay Coins untuk bertransaksi di Tokopedia, pastikan Anda sudah menghubungkan akun Tokopedia dan GoPay.

GoPay Coins bisa dipakai saat menggunakan layanan-layanan di Gojek, seperti GoRide, GoCar, GoBluebird, GoFood, dan GoSend.

Berikut ini cara menggunakan GoPay Coins saat menggunakan layanan GoRide atau GoCar:

– Buka aplikasi Gojek, tentukan alamat penjemputan dan tujuan

– Pilih metode pembayaran

– Jika saldo GoPay Coins mencukupi, silakan bayar pesanan secara penuh menggunakan GoPay Coins

– Klik Order GoRide/GoCar untuk melanjutkan tahap pemesanan

– Setelah pesanan selesai, Anda bisa melihat detail pembayaran dan berapa GoPay Coins yang terpotong

Apabila ingin menggunakan GoPay Coins untuk layanan GoFood, berikut ini caranya:

– Buka aplikasi Gojek, tentukan pilihan restoran, pesanan makanan, dan alamat pengiriman

– Pilih metode pembayaran

– Jika saldo GoPay Coins mencukupi, silakan bayar pesanan secara penuh menggunakan GoPay Coins

– Klik Order untuk melanjutkan tahap pemesanan

– Setelah pesanan selesai, Anda bisa melihat detail pembayaran dan berapa GoPay Coins yang terpotong

Selain di aplikasi Gojek, Anda juga bisa memakai GoPay Coins untuk berbelanja di Tokopedia, berikut ini caranya:

– Setelah memasukkan produk ke keranjang belanja, klik tombol Beli

– Masukkan alamat dan metode pengiriman, lalu masuk ke metode pembayaran

– Geser toggle Pakai GoPay Coins, jika saldo GoPay Coins kurang, lalu pilih metode pembayaran lainnya untuk melengkapi nominal pembayaran

– Klik tombol Bayar

– Masukkan PIN GoPay

– Aplikasi akan menampilkan sisa nominal pembayaran yang harus dibayarkan

Setelah tahu GoPay Coin untuk apa, sekarang Anda ingin belanja apa di Gojek dan Tokopedia?

Artikel menarik lainnya:

Cara Daftar OVO Paylater Lewat Tokopedia dengan Mudah

Top Up GoPay di EDC BRI dengan Mudah

Cara Isi GoPay Lewat LinkAja dengan Mudah

Reananda Hidayat Permono
Reananda Hidayat Permono
Completed his Master of Science - MS, Petroleum Geology from Curtin University, Perth, Australia.

Beriklan di Consensusg.com, menjangkau 445.754 pengunjung bulanan, dengan tampilan halaman 742.750, chat WhatsApp di +6287838034348. Email: editorial@consensusg.com Advertise I About I Privacy I Facebook I WhatsApp Channel ITwitter I Instagram I YouTube I Pinterest I Toko Kami: TikTok I Shopee I Lazada I Tokopedia I Bukalapak I BliBli