Terdapat cara yang perlu Anda perhatikan saat hendak menyatukan koloni semut dengan benar agar tidak terjadi perkelahian yang menyebabkan kematian koloni yang disatukan.
Thank you for reading this post, don't forget to subscribe!Cara yang terbilang sangat efektif saat hendak menyatukan dua koloni semut adalah dengan menggedor rak sebelum memasukkan koloni semut baru, lalu biarkan selama satu hari sebelum dibuka besok.
- Perhatikan Makanan Semut
Tips berikutnya untuk pemula yang hendak berternak kroto adalah memberikan makanan yang kaya akan protein.
Makanan merupakan salah satu faktor yang berpengaruh pada kualitas kroto, semut menyukai makanan seperti kumbang madu yang kaya akan protein.
Tentu saja mencari kumbang madu bukan merupakan hal yang mudah, untuk Anda seorang pemula dapat menyiasati mengganti kumbang madu dengan larutan air dan gula.
Makanan bukan merupakan satu-satunya faktor yang berpengaruh terhadap kualitas kroto, terdapat faktor-faktor lain, seperti intensitas cahaya, suhu, dan kelembapan udara.
Konten menarik lainnya:
Intip Usaha Ternak Apa Saja yang Menghasilkan Banyak Cuan