Link yang diberikan juga tidak mengarah ke website resmi Bank BRI.
Thank you for reading this post, don't forget to subscribe!Perlu diketahui bahwa informasi hoax mengenai hadiah BRI ini sudah sering beredar.
Bank BRI meminta masyarakat untuk berhati-hati terhadap beragam modus penipuan dan tidak memberikan data pribadi ke sembarang orang.
Kemajuan teknologi seperti dua belah mata pisau, selain kemudahan bertransaksi, dia juga menghadirkan ancaman kejahatan siber (cyber crime).
Agar tidak terjebak ke dalam aktivitas hoax, pastikan Anda mencari informasi mengenai kegiatan BRI di kanal resmi milik perseroan.
Website promo resmi BRI bisa diakses di promo.bri.co.id dan kanal-kanal media sosial resmi milik BRI.
Selain penipuan hadiah, informasi hoax BRI yang kerap tersebar berupa info lowongan kerja.
Artikel menarik lainnya:
BRI Kanwil Makassar Gelar Panen Hadiah Simpedes