Sudah tahu bagaimana cara bayar SPP UNP? SPP atau Sumbangan Pembinaan Pendidikan merupakan biaya yang wajib kamu bayar, khususnya mahasiswa non beasiswa.
Thank you for reading this post, don't forget to subscribe!SPP yang kamu bayarkan nanti akan digunakan sebagai penunjang berbagai kebutuhan kampus di dalam melaksanakan proses pembelajaran. Untuk pembayaran SPP di Universitas Negeri Padang sangat mudah.
Terdapat beberapa metode pembayaran dan salah satunya bisa lewat m-Banking BTN Mobile. Lalu bagaimana cara pembayaran SPP lewat BTN Mobile tersebut?
Cara Bayar SPP UNP Lewat BTN Mobile
Berikut adalah cara bayar SPP UNP lewat BTN Mobile:
- Buka BTN Mobile
- Masuk menggunakan nama pengguna serta kata sandi. Bisa juga kamu login menggunakan scan sidik jari
- Masuk ke menu Pembayaran
- Pilih Pendidikan
- Cari Universitas Negeri Padang pada opsi Institusi
- Pilih SPP pada opsi Jenis Pembayaran
- Masukkan NIM/Kode Billing/Nomor VA
- Pilih Lanjut
- Konfirmasi dan selesaikan pembayaran
Demikian penjelasan bagaimana cara membayar SPP UNP melalui BTN Mobile. Semoga bermanfaat.
Konten menarik lainnya: