HomeBRI NewsHari Ini Bank BRI Buka atau Tutup? Ini Informasinya

Hari Ini Bank BRI Buka atau Tutup? Ini Informasinya

Meski di tengah libur Lebaran, ada nasabah setia yang tetap menjalankan usaha, oleh karena itu mereka butuh informasi hari ini Bank BRI buka atau tutup.

Thank you for reading this post, don't forget to subscribe!

Bank BRI melakukan penyesuaian jam operasional selama libur Lebaran 2021.

Hal ini dilakukan untuk memberi karyawan hari libur Lebaran sembari tetap bisa melayani kebutuhan transaksi keuangan masyarakat luas.

Beberapa bank pemerintah di Indonesia menetapkan jadwal operasional yang berbeda-beda tergantung dari kebijakan masing-masing perusahaan.

Adapun info Bank BRI hari ini buka atau tutup penting untuk disebarluaskan agar nasabah bisa mengatur jadwal kunjungan ke bank.

Berdasarkan informasi dari website resminya, Bank BRI tidak membuka layanan perbankan di hari Lebaran 13-14 Mei 2021 (Kontan, 13/05/2021).

Langkah ini diambil untuk memberikan hari libur kepada karyawan pada dua hari awal Lebaran agar bisa berkumpul dengan keluarganya.

Selain itu, karyawan Bank BRI juga perlu waktu yang leluasa untuk melakukan ibadah shalat Ied dan acara keluarga di pagi hari.

Setelah mengetahui informasi Bank BRI hari ini buka atau tutup, Anda juga perlu tahu kapan perseroan kembali buka normal.

BRI akan membuka layanan terbatas pada 12 dan 15 Mei 2021, sehingga nasabah tidak perlu menunggu lama.

Untk informasi daftar UKO layanan terbatas libur hari raya Idul Fitri 1442 H baca PDF Document di https://bri.co.id/en/layanan-terbatas.

Arga M. Nugraha, Direktur Jaringan dan Layanan BRI, menjabarkan bahwa layanan terbatas akan dibuka pada 184 kantor cabang.

Bagi Anda yang sudah mengetahui informasi hari ini Bank BRI buka atau tutup, silakan rencanakan kunjungan ke cabang BRI terdekat.

Konten menarik lainnya:

Libur Lebaran 2021, Layanan Terbatas BRI Tetap Buka

Jam Operasional Saat Libur Bank BRI Lebaran 2021

IHSG Tertekan Aksi Jual Asing, Saham BBRI Jadi Incaran

Patrianto Galugu
Patrianto Galugu
Menyelesaikan Sarjana Ekonomi dari UKDW Yogyakarta untuk Program Bisnis/Akuntansi. Penelitiannya Mengenai Auditing Mendapatkan Penghargaan "Best Paper" di Simposium Riset Ekonomi.

Beriklan di Consensusg.com, menjangkau 445.754 pengunjung bulanan, dengan tampilan halaman 742.750, chat WhatsApp di +6287838034348. Email: editorial@consensusg.com Advertise I About I Privacy I Facebook I WhatsApp Channel ITwitter I Instagram I YouTube I Pinterest I Toko Kami: TikTok I Shopee I Lazada I Tokopedia I Bukalapak I BliBli