HomeBRI MobileCara Bayar Kartu Halo Lewat BRImo 2022, Lebih Hemat Waktu

Cara Bayar Kartu Halo Lewat BRImo 2022, Lebih Hemat Waktu

Bayar kartu Halo dapat dilakukan melalui Agen BRILink, selain pembayaran lewat Agen BRILink, ada juga cara bayar kartu halo lewat BRImo.

Thank you for reading this post, don't forget to subscribe!

Seiring perkembangan teknologi layanan perbankanpun ikut dikembangkan oleh bank, berbagai penawaran dan fitur terus dihadirkan oleh bank untuk memudahkan nasabahnya.

Seperti halnya layanan pembayaran kartu Halo yang dibayar lewat Agen BRILink, juga dapat dibayar melalui BRImo, cara bayar kartu halo lewat BRImo dapat dilakukan oleh nasabah BRI yang sudah mendaftar di BRImo.

Layanan dengan cara bayar kartu halo lewat M Banking BRImo dapat dilakukan dengan mudah dan hanya membutuhkan jaringan data internet atau WIFI saja untuk melakukan transaksi di layanan ini.

Berikut cara bayar kartu halo lewat BRImo 2022:

  • Login ke aplikasi BRImo dengan memasukkan username dan password
  • Pada menu yang tampil klik Lainnya
  • Selanjutnya pilih Pascabayar
  • Pilih Pembayaran Baru
  • Input nomor kartu halo yang akan diisi
  • Pilih Lanjutkan

Yurlinda Tangnga
Yurlinda Tangnga
Menyelesaikan S1 FKIP di UKI Toraja

Beriklan di Consensusg.com, menjangkau 445.754 pengunjung bulanan, dengan tampilan halaman 742.750, chat WhatsApp di +6287838034348. Email: editorial@consensusg.com Advertise I About I Privacy I Facebook I WhatsApp Channel ITwitter I Instagram I YouTube I Pinterest I Toko Kami: TikTok I Shopee I Lazada I Tokopedia I Bukalapak I BliBli