Liga 1 BRI: Meski Ditinggal 4 Pemain Timnas, Persebaya Lumat Bali United

Pertandingan lanjutan Liga 1 BRI antara Persebaya vs Bali United pada Rabu (5/1/2022) berakhir dengan kemenangan Persebaya dengan skor 3-1. Laga seru yang disiarkan secara live tersebut menjadi partai pembuka Liga 1 seri keempat yang bertempat di Pulau Dewata.

Sebelum menjalani partai Liga 1 melawan Bali United, skuad Bajul Ijo dikecewakan oleh tindakan inkonsisten dari PSSI. Pasalnya, Persebaya harus bertanding di Liga 1 tanpa empat pemain yang baru pulang membela timnas di ajang Piala AFF 2020. Mereka adalah kiper Ernando Ari Sutaryadi, Rizky Ridho Ramadhani, Rachmat Irianto, dan Ricky Kambuaya.

Aji Santoso, pelatih Persebaya, mengungkapkan bahwa partai Liga 1 antara Bali vs Persebaya seharusnya ditunda dulu. Aji mengakui bahwa persaingan Liga 1 Indonesia semakin ketat, Persebaya merasa dirugikan dari sisi recovery pemain. Sebenarnya, Bali United juga ditinggal punggawa Liga 1 yang memperkuat timnas, tetapi hanya dua pemain.

Pemain timnas yang baru pulang ke Indonesia pada 2 Januari lalu masih menjalani karantina selama lima hari. Pemain timnas yang baru pulang ke Indonesia pada 2 Januari lalu masih menjalani karantina selama lima hari.

Persebaya sudah membuka keran gol Bali United vs Persebaya saat pertandingan baru berjalan lima menit melalui sepakan Samsul Arif. Setelah dibalas oleh gol Eber Bessa, Persebaya menambah dua gol melalui Bruno dan Marselino Ferdinan. Hasil laga BRI Liga 1 ini tentu mengubah komposisi klasemen Liga 1 BRI.

Dengan kemenangan di laga Liga 1 tersebut, Persebaya mengukuhkan posisi ke-4 di klasemen BRI Liga 1. Sedangkan Bali United menguntit satu peringkat di bawahnya di klasemen Liga Indonesia. Keseruan Liga 1 2021-2022 seri keempat masih akan berlanjut dengan beberapa pertandingan Liga 1 hari ini.

Ada dua jadwal Liga 1 hari ini, yaitu Persipura Jayapura vs Persela Lamongan serta PSIS Semarang vs Persija Jakarta. Saksikan pertandingan-pertandingan seru Liga 1 secara live di Indosiar dan Vidio.

Designed by Alexander Rabu